Kapan Waktu Yang Tepat Ketika Menangis?


Seperti dilansir dari World Buzz, sebuah penelitian telah menemukan fakta bahwa menangis terutama yang membawa perasaan dan emosi yang berat, dapat membantu menurunkan berat badan.

Hal ini karena hormon-hormon yang berasal dari tangisan emosional dapat membantu meningkatkan level kartisol seseorang. Hal ini terjadi ketika mereka memiliki emosi yang sudah tidak terbendung lagi.

Dr Carrie Lane dari University of Texas mengatakan bahwa air mata emosional mengandung konsentrasi protein, mangan, dan hormon prolaktin yang lebih tinggi, yang dihasilkan selama bahaya atau rangsangan yang disebabkan oleh stres.

menangis juga dapat mencegah membran mukosa pada mata agar tidak mengalami kekeringan atau dehidrasi. Kekeringan pada mata dapat membuat mata rentan terhadap serangan bakteri.


sumber : dokter_bilang


No comments

No comments :

Post a Comment